

Rouhah bersama pengasuh merupakan salah satu kegiatan sore yang dilakukan di Pondok Pesantren Al-Ghanna. Kegiatan dihadiri seluruh santri di musholla pesantren setelah sholat ashar berjama’ah, akan dijadwal untuk pembaca kitab dibagi untuk setiap kelas. Kitab yang dikaji untuk setiap sore adalah Al-Ma’alim Al-Irsyadiyah karya Syekh Muhammad ‘Awwamah, dan kitab Risalatul Mu’awanah Karya Al-Habib Abdullah bin ‘Alwi bin Muhammad Al-Haddad. Pengasuh juga mengkaji kitab lain seperti Asy-Syifa karya Al-Qodli ‘Iyadl yang dikaji setelah pembacaan riwayat nabi.

rouhah bisa disaksikan di channel youtube PP Al-Ghanna, notifikasi live tercantum di story ig saat kegiatan berlangsung.
link youtube https://www.youtube.com/@pondokpesantrenal-ghanna
link instagram https://www.instagram.com/ppalghanna/?igshid=YmMyMTA2M2Y%3D